Festival PAI 2022, Merajut Optimisme di Daerah Perbatasan

- Jurnalis

Selasa, 20 September 2022 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siswa SMKN 1 Tulin Onsoi

Siswa SMKN 1 Tulin Onsoi

“SMK Negeri 1 Tulin Onsoi sendiri sudah memiliki tower penguat sinyal dan jaringan internet, namun hasilnya tidak begitu memuaskan, sinyal yang didapat tidak terlalu bagus. Terkadang listrik di sekolah pun tidak menyala,” kisah Nisa, salah satu Guru PAI di SMK Negeri 1 Tulin Onsoi kepada penulis melalui aplikasi percakapan Whatsapp.

Baca Juga:  LPTO Siap Mandiri Gelar UKT-PKK Sepeda Motor bagi 40 Peserta

SMK Tulin Onsoi berada di bawah naungan Dinas Pendidikan Provinsi Kalimantan Utara, yang setiap hari sabtu dan minggu peserta didiknya libur. Saat mendapatkan informasi terkait Festival PAI 2022, Nisa dengan semangat mengajak peserta didiknya yang beragama Islam untuk mengikuti kegiatan tersebut.

“Saya tahu banyak kendala terkait jaringan apalagi kegiatan dilaksanakan secara daring. Namun, saya tidak patah semangat untuk memberikan motivasi. Kata-kata yang selalu saya sampaikan kepada anak-anak adalah, ‘Ayuk bisa yuk, meskipun kita berada di daerah terpencil, tapi semangat kita tidak boleh kecil’,” cerita Nisa dengan penuh gelora.

Berita Terkait

Pj Gubernur Elen Setiadi Buka PKL LXIV Politeknik Statistika STIS
Zaini Sinaga, Penerima Beasiswa BPDP Asahan: Kuliah Gak Usah Takut Biaya
BREAKING NEWS: Kabar Gembira Daftar SNBP Perguruan Tinggi Diperpanjang!
Disdik Sumsel Prihatin PDSS Perguruan Tinggi: 3 Penyebab hingga Progres
Kadisdik Adrianus Amri Jabat Wakil Ketua 1 PGRI Kota Palembang
Kadisdik Palembang Amri: TPG 2024 Tidak Hangus Dirapel 2025
Konferensi 23/2025 PGRI Kota Palembang: Sinergi bersama Pemerintah Wujudkan Kualitas Pendidikan
Ratusan Guru di Palembang Ikut Pelatihan Menulis
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 16:46 WIB

Pj Gubernur Elen Setiadi Buka PKL LXIV Politeknik Statistika STIS

Senin, 10 Februari 2025 - 12:47 WIB

Zaini Sinaga, Penerima Beasiswa BPDP Asahan: Kuliah Gak Usah Takut Biaya

Jumat, 7 Februari 2025 - 23:54 WIB

BREAKING NEWS: Kabar Gembira Daftar SNBP Perguruan Tinggi Diperpanjang!

Jumat, 7 Februari 2025 - 15:23 WIB

Disdik Sumsel Prihatin PDSS Perguruan Tinggi: 3 Penyebab hingga Progres

Selasa, 4 Februari 2025 - 00:23 WIB

Kadisdik Adrianus Amri Jabat Wakil Ketua 1 PGRI Kota Palembang

Berita Terbaru

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Headlines

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Jumat, 14 Feb 2025 - 13:09 WIB