Ketua TP PKK OKUT Bagikan 150 Paket Sembako di Kampung Sawah: Tekan Angka Inflasi

- Jurnalis

Senin, 25 Maret 2024 - 18:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua TP PKK OKU Timur dr Sheila Noberta SpA MKes membagikan 150 paket sembako untuk warga di Kampung Sawah Kelurahan Paku Sengkunyit Kecamatan Martapura, Senin 25 Maret 2024.

Ketua TP PKK OKU Timur dr Sheila Noberta SpA MKes membagikan 150 paket sembako untuk warga di Kampung Sawah Kelurahan Paku Sengkunyit Kecamatan Martapura, Senin 25 Maret 2024.

WIDEAZONE.com, OKUT | Ketua TP PKK OKU Timur dr Sheila Noberta SpA MKes membagikan 150 paket sembako untuk warga di Kampung Sawah Kelurahan Paku Sengkunyit Kecamatan Martapura, Senin 25 Maret 2024.

dr Sheila mengatakan pembagian bantuan ini untuk menekan angka inflasi dan memberikan makan gizi yang seimbang kepada masyarakat yang membutuhkan.

“Pemberian bantuan paket sembako tersebut diharapkan dapat membantu meringankan beban perekonomian bagi masyarakat di Bulan Ramadhan ini,” kata dr Sheila saat menyampaikan sambutannya.

Baca Juga:  Bupati Lanosin Paparkan Capaian OKU Timur dalam 21 Tahun

Dirinya juga menyampaikan, pemberian sembako ini merupakan kegiatan rutin tahunan TP. PKK OKU Timur dalam berbagi kepedulian setiap Bulan Ramadhan untuk masyarakat.

“Pemberian sembako di Bulan Ramadhan ini saya harapkan mampu memenuhi kebutuhan pokok yang layak bagi masyarakat di Bulan Ramadhan,” ungkap dia.

Baca Juga:  Diskominfo OKU Timur Dulang Penghargaan Khusus dari KPU

Selanjutnya, dr Sheila mengucapkan terima kasih kepada masyarakat penerima bantuan sembako, karena pembagian sembako ini berjalan lancar dari awal hingga akhir acara.

“Kami berharap di tahun depan lebih banyak lagi paket sembako yang bisa kami berikan bagi daerah yang warganya kurang mampu,” tegasnya.

Dalam kesempatan tersebut Ketua TP PKK mensosialisasikan program program PKK. [Rizal Arisandi]

Berita Terkait

Anggota DPRD Sumsel Fenus Antonius Dapil IV Gelar Reses Tahap Pertama
DPRD OKU Timur Umumkan Pemberhentian dan Penetapan Bupati-Wabup Terpilih 2024
Bupati Lanosin Paparkan Capaian OKU Timur dalam 21 Tahun
Diskominfo OKU Timur Dulang Penghargaan Khusus dari KPU
KPU Tetapkan Paslon Enos-Yudha sebagai Bupati-Wabup OKU Timur Terpilih
Warga Kota Negara Minta Benahi Jalan Poros, Anggota DPRD Sumsel Fenus Siap Kabulkan
Anggota DPRD Sumsel Fenus Antonius Kembali Reses di OKU Timur
KPU OKU Timur Gelar Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pilbub-Pilgub 2024
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Februari 2025 - 20:56 WIB

Anggota DPRD Sumsel Fenus Antonius Dapil IV Gelar Reses Tahap Pertama

Kamis, 23 Januari 2025 - 19:06 WIB

DPRD OKU Timur Umumkan Pemberhentian dan Penetapan Bupati-Wabup Terpilih 2024

Jumat, 17 Januari 2025 - 18:30 WIB

Bupati Lanosin Paparkan Capaian OKU Timur dalam 21 Tahun

Jumat, 10 Januari 2025 - 04:45 WIB

Diskominfo OKU Timur Dulang Penghargaan Khusus dari KPU

Kamis, 9 Januari 2025 - 22:18 WIB

KPU Tetapkan Paslon Enos-Yudha sebagai Bupati-Wabup OKU Timur Terpilih

Berita Terbaru

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Headlines

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Jumat, 14 Feb 2025 - 13:09 WIB