KPU: Pendanaan Debat Capres-Cawapres dari APBN

- Jurnalis

Selasa, 12 Desember 2023 - 15:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: ilustrasi

Foto: ilustrasi

WIDEAZONE.COM, JAKARTA | Komisioner KPU RI August Mellaz mengatakan, pendanaan penyelenggaraan debat capres-cawapres Pilpres 2024 murni berasal dari APBN. Fasilitas debat capres-cawapres yang diselenggarakan KPU, sesuai ketentuan Pasal 275 Ayat 1 Huruf h Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (Pemilu).

“KPU memfasilitasi salah satu pelaksanaan metode kampanye yaitu debat pasangan calon tentang materi kampanye pasangan calon. Dapat didanai oleh APBN, kampanye pemilu merupakan bagian integral dari sistem demokrasi,” kata Mellaz saat melakukan konferensi pers jelang debat capres-cawapres Pilpres 2024, di Kantor KPU RI, Jakarta, Senin (11/12/2023).

Baca Juga:  Febuar Rahman Hengkang dari Ketua DPW Perindo Sumsel

Dalam debat capres-cawapres tersebut, ia mengungkapkan, KPU ingin mewujudkan pemilu langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil. Terlebih, dalam acara debat para paslon capres-cawapres akan menyampaikan visi-misi dan program kerja kepada publik.

Baca Juga:  KPU Tetapkan Bursah Zarnubi-Widyaningsih sebagai Bupati-Wabup Terpilih Lahat Periode 2025-2030

“Dalam pemilu 2024, kampanye menjadi salah satu tahapan penting. Mengingat peserta pemilu akan berusaha menyampaikan visi misi, konsep, serta program dalam rangka meyakinkan pemilih,” ucapnya.

Berita Terkait

Febuar Rahman Hengkang dari Ketua DPW Perindo Sumsel
KPU Tetapkan Bursah Zarnubi-Widyaningsih sebagai Bupati-Wabup Terpilih Lahat Periode 2025-2030
Siap-siap!! PSU Pilkada di Lahat, Bawaslu Akui Ada Pelanggaran
Karut Marut Politik Indonesia, Pengamat: Sengaja Membodohi Rakyat !
Lecehkan Profesi Pramugari, KBPI Layangkan Somasi ke Alvin Lim
3×24 Jam? Ketua Bawaslu Sumsel: Diskualifikasi Lewat, Laporan TSM Tidak Ada, LPP SURAK: Penghianatan Demokrasi
LPP SURAK: Bawaslu Sumsel Kangkangi Perbawaslu 7/2022
Paslon Yulius-Budiarto Resmi Layangkan PSU ke Bawaslu Lahat: Kami Tidak Ingin Keributan !
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 14:45 WIB

Febuar Rahman Hengkang dari Ketua DPW Perindo Sumsel

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:30 WIB

KPU Tetapkan Bursah Zarnubi-Widyaningsih sebagai Bupati-Wabup Terpilih Lahat Periode 2025-2030

Senin, 27 Januari 2025 - 10:13 WIB

Siap-siap!! PSU Pilkada di Lahat, Bawaslu Akui Ada Pelanggaran

Kamis, 9 Januari 2025 - 11:49 WIB

Karut Marut Politik Indonesia, Pengamat: Sengaja Membodohi Rakyat !

Jumat, 27 Desember 2024 - 13:36 WIB

Lecehkan Profesi Pramugari, KBPI Layangkan Somasi ke Alvin Lim

Berita Terbaru

Wali Kota Palembang Ratu Dewa secara simbolis menyerahkan zakat kepada warga kurang mampu.

Palembang

Wali Kota Ratu Dewa Imbau ASN Perkuat BAZNAS Bantu Masyarakat

Senin, 24 Mar 2025 - 21:21 WIB

Tim Gabungan dari Pemrintah Kota [Pemkot] Pagar Alam di antaranya Satgas Pangan, Pol PP Metrologi hingga Polres melakukan inspeksi mendadak [sidak] ke sejumlah agen gas melon 3 kilogram pada Senin 24 Maret 2025.

Ekobis

Gas Melon di Pagaralam, 4 Agen Dipantau

Senin, 24 Mar 2025 - 20:58 WIB