Satgas COVID-19: Warga Tanpa NIK Bisa Terima Vaksin

- Jurnalis

Jumat, 6 Agustus 2021 - 16:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito

Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito

WIDEAZONE.com, JAKARTA | Program vaksinasi di Indonesia terus mengalami kemajuan sejak digulirkan mulai tahun 2021 ini. Per 3 Agustus 2021, capaiannya telah mencakup lebih dari 21 juta orang menerima vaksin lengkap atau 2 dosis vaksin dengan persentase sekitar 10% dari total target sasaran vaksinasi sebanyak 208 juta jiwa.

Baca Juga:  Lecehkan Profesi Pramugari, KBPI Layangkan Somasi ke Alvin Lim

Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Prof Wiku Adisasmito mengatakan pemerintah terus berupaya memperluas cakupan vaksinasi salah satunya melalui Kementerian Kesehatan (Kemenkes) dengan surat edaran terkait vaksinasi bagi kelompok rentan dan kelompok masyarakat lainnya yang belum memiliki nomor induk kependudukan (NIK).

Baca Juga:  Sejarah Baru! RSUP Dr Ben Mboi Kupang Lakukan Operasi Bedah Jantung Terbuka Pertama di NTT

“Surat edaran ini mengamanatkan kepada dinas kesehatan di tingkat provinsi hingga kabupaten/kota untuk segera melakukan koordinasi dengan perangkat daerah terkait pelaksanaannya,” Wiku memberi keterangan pers Perkembangan Penanganan COVID-19 di Graha BNPB, Kamis (5/8/2021) yang disiarkan kanal YouTube BNPB Indonesia.

Berita Terkait

Lecehkan Profesi Pramugari, KBPI Layangkan Somasi ke Alvin Lim
Sejarah Baru! RSUP Dr Ben Mboi Kupang Lakukan Operasi Bedah Jantung Terbuka Pertama di NTT
“World Toilet Day 2024” Penjabat Wali Kota Damenta Imbau Masyarakat Ubah Perilaku Buruk Miliki Sanitasi Layak
Kapolres Endro Wibowo Tekankan Pentingnya Gizi Anak dalam Pendidikan
SKIN+ & SLIM+ Hadir di SoMa Palembang, Jawab Animo Masyarakat
Launching Like-R, Layanan Edukasi Kesehatan Seksual dan Reproduksi Remaja
Sinergi Bukit Asam dan Pemkab Muara Enim Cegah Tengkes
Launching PIN Polio, Penjabat Bupati Imam Pasli: Imunisasi Upaya Terbaik
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 27 Desember 2024 - 13:36 WIB

Lecehkan Profesi Pramugari, KBPI Layangkan Somasi ke Alvin Lim

Senin, 23 Desember 2024 - 19:07 WIB

Sejarah Baru! RSUP Dr Ben Mboi Kupang Lakukan Operasi Bedah Jantung Terbuka Pertama di NTT

Minggu, 17 November 2024 - 10:29 WIB

“World Toilet Day 2024” Penjabat Wali Kota Damenta Imbau Masyarakat Ubah Perilaku Buruk Miliki Sanitasi Layak

Jumat, 1 November 2024 - 14:29 WIB

Kapolres Endro Wibowo Tekankan Pentingnya Gizi Anak dalam Pendidikan

Minggu, 8 September 2024 - 12:41 WIB

SKIN+ & SLIM+ Hadir di SoMa Palembang, Jawab Animo Masyarakat

Berita Terbaru

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Headlines

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Jumat, 14 Feb 2025 - 13:09 WIB