Berusaha Kabur Dari Kejaran, Jari Kaki DPO Pemilik Ladang Ganja Putus

- Jurnalis

Minggu, 15 Januari 2023 - 17:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabidhumas Polda Sumsel Kombespol Supriadi MM didampingi Kasubdit Penmas AKBP Yeni Diarty SIK saat menggelar keterangan pers, Sabtu (14/1/2023)

Kabidhumas Polda Sumsel Kombespol Supriadi MM didampingi Kasubdit Penmas AKBP Yeni Diarty SIK saat menggelar keterangan pers, Sabtu (14/1/2023)

WIDEAZONE.COM, PALEMBANG | Tim gabungan dari Polda Sumsel bersama Polres Empat Lawang berhasil mengamankan DPO pemilik ladang ganja di Empat Lawang, pada hari Jumat tanggal 13 januari 2023 pukul 16.30 wib.

Hal ini disampaikan oleh Kabidhumas Polda Sumsel Kombespol Supriadi MM didampingi Kasubdit Penmas AKBP Yeni Diarty SIK saat menggelar keterangan pers, Sabtu (14/1/2023) di Gedung Presisi Mapolda Sumsel.

Baca Juga:  DPO Terpidana Korupsi Alat COVID-19 Leksi Yandi Ditangkap Tim Tabur Kejati Sumsel

Supriadi menyampaikan, DPO pemilik ladang ganja dengan inisial RW, berhasil diamankan oleh tim gabungan dari Polda Sumsel dan Polres Empat Lawang.

“Kronologi kejadian menurut Supriadi, berdasarkan informasi dan hasil penyelidikan tim gabungan Polres Empat Lawang diperoleh informasi bahwa DPO dengan inisial RW alias Eki alias Gerandong bin Zainudin Hasan berada disalah satu rumah warga di desa Tanjung Baru, kecamatan Pendopo, kabupaten Empat Lawang,” ujarnya.

Berita Terkait

Pejabat Bank Sumsel Babel Kembali Terjerat Kasus Korupsi KUR Rp18,8 Miliar, Kini Ditahan Kejati Babel
Indehoy di Kamar Hotel, Oknum Kades di Melawi bersama Selingkuhan Digerebek Istri Sah
Oknum Guru di Melawi Aniaya Murid Sembari Bawa Sajam
Tiga Karyawan Maskapai Penerbangan Gugat PT AAS [Lion Group]: Sita Eksekusi Perusahaan atau Dipailitkan
Terlibat Pencurian Solar Industri, Sejumlah Karyawan PT IPS hingga Penadah Nginap di “Hotel Prodeo”
DPO Terpidana Korupsi Alat COVID-19 Leksi Yandi Ditangkap Tim Tabur Kejati Sumsel
RDPS Segera Dilantik Jadi Wali Kota Palembang, MK Tolak Gugatan Paslon 01-03
Eks Kabareskrim Minta Kredit Macet Rp50 Miliar Coffindo-Bank Sumsel Babel Ditelisik Mendalam
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 21:55 WIB

Pejabat Bank Sumsel Babel Kembali Terjerat Kasus Korupsi KUR Rp18,8 Miliar, Kini Ditahan Kejati Babel

Senin, 10 Februari 2025 - 14:13 WIB

Indehoy di Kamar Hotel, Oknum Kades di Melawi bersama Selingkuhan Digerebek Istri Sah

Senin, 10 Februari 2025 - 11:42 WIB

Oknum Guru di Melawi Aniaya Murid Sembari Bawa Sajam

Senin, 10 Februari 2025 - 08:53 WIB

Tiga Karyawan Maskapai Penerbangan Gugat PT AAS [Lion Group]: Sita Eksekusi Perusahaan atau Dipailitkan

Jumat, 7 Februari 2025 - 17:30 WIB

Terlibat Pencurian Solar Industri, Sejumlah Karyawan PT IPS hingga Penadah Nginap di “Hotel Prodeo”

Berita Terbaru

Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Elen Setiadi SH MSE membuka Praktek Kerja Lapangan (PKL) LXIV Politeknik Statistika STIS bertempat di Griya Agung Palembang, Selasa 11 Februari 2025.

Pendidikan

Pj Gubernur Elen Setiadi Buka PKL LXIV Politeknik Statistika STIS

Selasa, 11 Feb 2025 - 16:46 WIB