Masuk Kemarau Waspada Karhutla: Jumlah Hotspot di Sumsel Meningkat

- Jurnalis

Jumat, 28 Mei 2021 - 20:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tak lama lagi wilayah Provinsi Sumatera Selatan dan sekitarnya memasuki kemarau yang biasanya ditandai kebakaran hutan dan lahan (Karhutla).

Tak lama lagi wilayah Provinsi Sumatera Selatan dan sekitarnya memasuki kemarau yang biasanya ditandai kebakaran hutan dan lahan (Karhutla).

Memang ada, ungkap Anshori, peningkatan sedikit, tapi masih aman. Namun salah satu hotspot di Ogan Ilir menimbulkan kebakaran lahan seluas dua hektare di sisi Jalan Tol Palembang-Indralaya (Palindra) KM 15 Desa Sri Banding pada Rabu malam (26/5).

Baca Juga:  Pasar Murah Pemprov Sumsel di Monpera Diserbu Masyarakat

“Kebakaran lahan tersebut berlangsung selama lima jam dan berhasil dipadamkan tim gabungan TRC BPBD Ogan Ilir, manggala agni, Polres Ogan Ilir dan masyarakat peduli api Desa Sri Banding.
“Kebakaran terjadi di area semak belukar lahan gambut,” kata Kepala Bidang Penanganan Kedaruratan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumsel, Anshori.

Baca Juga:  Irup Gelar Pasukan Ketupat Musi 2025, Gubernur Herman Deru Bacakan Amanat Kapolri

Personel satgas diminta bersiaga dan masyarakat diminta waspada. “Dengan kondisi cuaca kering yang mulai melanda sebagian wilayah Sumsel seiring masuknya musim kemarau,” tukasnya. (Abr/rel)

Berita Terkait

Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah, Gubernur Sumsel Herman Deru Ajak Semua Stakeholder Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pemudik
Gubernur Herman Deru Jamin Ketersediaan Bahan Pokok di Sumsel Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah
Irup Gelar Pasukan Ketupat Musi 2025, Gubernur Herman Deru Bacakan Amanat Kapolri
Backup Dana PSU Kabupaten Empat Lawang, Mendagri Tito Karnavian Apresiasi Gubernur Herman Deru
Pasar Murah Pemprov Sumsel di Monpera Diserbu Masyarakat
“Zero Down Time” PLN UID S2JB Siaga Kelistrikan 17 Maret-11 April 2025
Gubernur Herman Deru Ingatkan Bupati/Wako Manfaatkan Dana Bangubsus Tepat Sasaran
Sekda Edward Candra Pimpin Rapat Program Mencetak 100 Ribu Sultan Muda
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 21:00 WIB

Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah, Gubernur Sumsel Herman Deru Ajak Semua Stakeholder Jaga Keamanan dan Kenyamanan Pemudik

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:20 WIB

Gubernur Herman Deru Jamin Ketersediaan Bahan Pokok di Sumsel Jelang Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:15 WIB

Irup Gelar Pasukan Ketupat Musi 2025, Gubernur Herman Deru Bacakan Amanat Kapolri

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:13 WIB

Backup Dana PSU Kabupaten Empat Lawang, Mendagri Tito Karnavian Apresiasi Gubernur Herman Deru

Jumat, 21 Maret 2025 - 19:05 WIB

Pasar Murah Pemprov Sumsel di Monpera Diserbu Masyarakat

Berita Terbaru

Wali Kota Palembang Ratu Dewa secara simbolis menyerahkan zakat kepada warga kurang mampu.

Palembang

Wali Kota Ratu Dewa Imbau ASN Perkuat BAZNAS Bantu Masyarakat

Senin, 24 Mar 2025 - 21:21 WIB

Tim Gabungan dari Pemrintah Kota [Pemkot] Pagar Alam di antaranya Satgas Pangan, Pol PP Metrologi hingga Polres melakukan inspeksi mendadak [sidak] ke sejumlah agen gas melon 3 kilogram pada Senin 24 Maret 2025.

Ekobis

Gas Melon di Pagaralam, 4 Agen Dipantau

Senin, 24 Mar 2025 - 20:58 WIB