Tak hanya itu, Irwansyah juga mengatakan bahwa dalam pagelaran Porwanas nanti, panitia pelaksana akan menanggung atau mengakomodir untuk sebanyak 88 orang peserta.
“Untuk saat ini kami masih melakukan persiapan, jadi sementara kita akan mengakomodir untuk 88 orang,” tandasnya. (JFA)