Layanan SPKLU PLN UIDS2JB Tuai Apresiasi Bupati Ogan Ilir hingga Pemudik

- Jurnalis

Senin, 15 April 2024 - 14:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelayanan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum [SPKLU] PLN UIDS2JB selama arus mudik hingga balik Lebaran Idul Fitri 2024 di sepanjang rest area Tol Kayuagung, Indralaya, Prabumulih hingga Bakauheni Lampung menuai apresiasi Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar, termasuk sejumlah pemudik yang menggunakan mobil listrik [molis].

Pelayanan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum [SPKLU] PLN UIDS2JB selama arus mudik hingga balik Lebaran Idul Fitri 2024 di sepanjang rest area Tol Kayuagung, Indralaya, Prabumulih hingga Bakauheni Lampung menuai apresiasi Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar, termasuk sejumlah pemudik yang menggunakan mobil listrik [molis].

WIDEAZONE.com, OGAN ILIR | Pelayanan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum [SPKLU] PLN UIDS2JB selama arus mudik hingga balik Lebaran Idul Fitri 2024 di sepanjang rest area Tol Kayuagung, Indralaya, Prabumulih hingga Bakauheni Lampung menuai apresiasi Bupati Ogan Ilir Panca Wijaya Akbar, termasuk sejumlah pemudik yang menggunakan mobil listrik [molis].

“Pemudik yang melintasi Tol Prabumilih – Palembang, apabila menggunakan kendaraan listrik, dapat mampir di Rest Area, karena PLN telah menyediakan tempat charging. Terima kasih atas kesiapan PLN, khususnya di Kabupaten Ogan Ilir” kata Panca saat meninjau SPKLU Rest Area KM 56A Tol Inderalaya – Prabumulih, Senin 15 April 2024.

Baca Juga:  Program Sinergi MVC, SKK Migas-KKKS Muba bersama Pemkab Muba Gelar Pelatihan Welder

Terpisah, Frengky, pemudik asal Jakarta menuju Palembang sempat menceritakan sedikit pengalamannya mudik menggunakan kendaraan listrik. Frengky mengatakan, SPKLU di sepanjang ruas tol sudah banyak sehingga Ia sudah beberapa kali mengisi daya mobilnya tanpa perlu khawatir.

“Sekarang udah enak, Saya mudik Jakarta – Palembang pakai mobil listrik bisa beberapa kali isi daya karena SPKLU di ruas tol sudah banyak, terus ngisinya juga gak lama” ungkap Frengky.

Baca Juga:  Kabar Angkutan Batu Bara PTBA Melintas Jalan Raya Kecelakaan, Sekper Bukit Asam: Kurang Tepat, Jalur Khsusus

Sementara, General Manager PLN UID S2JB, Adhi Herlambang, mengatakan pihaknya berupaya secara optimal memberikan kenyamanan mudik bagi para pengguna mobil listrik dengan menyediakan pos siaga untuk beristirahat serta petugas standby di setiap SPKLU yang ada di rest area.

“Lokasi rest area SPKLU disertai posko siaga PLN yang dapat dimanfaatkan para pengguna mobil listrik untuk mengisi daya kendaraan sambil istirahat. Petugas siga PLN disana siap membantu pengguna mobil jika mengalami kendala pengisian baterai” pungkas Adhi. [AbV]

Berita Terkait

Pasar Digital Sasar Pasar Tradisional Palembang, Gubah Jadi Pilot Project
Sekda Edward Candra Buka Rakor dan Capacity Building TPID se-Sumsel
HUT ke-50 IWAPI, Wamen PPPA Veronika Tan: Kolaborasi Lintas Sektor Kunci Utama
Program Sinergi MVC, SKK Migas-KKKS Muba bersama Pemkab Muba Gelar Pelatihan Welder
PLN UID S2JB Gelar Apel Peringatan Bulan K3 Nasional 2025: Komitmen Tingkatkan Kapasitas SDM
Cerita Usaha Kerajinan Rajut Binaan Bukit Asam, dari Hobi Jadi Cuan
Pejabat Bank Sumsel Babel Kembali Terjerat Kasus Korupsi KUR Rp18,8 Miliar, Kini Ditahan Kejati Babel
Gresik Petrokimia Kandas, Jakarta Electric PLN Berpeluang Masuk Final Four PLN Mobile Proliga 2025
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 17:36 WIB

Pasar Digital Sasar Pasar Tradisional Palembang, Gubah Jadi Pilot Project

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:36 WIB

Sekda Edward Candra Buka Rakor dan Capacity Building TPID se-Sumsel

Rabu, 12 Februari 2025 - 20:21 WIB

HUT ke-50 IWAPI, Wamen PPPA Veronika Tan: Kolaborasi Lintas Sektor Kunci Utama

Rabu, 12 Februari 2025 - 19:03 WIB

Program Sinergi MVC, SKK Migas-KKKS Muba bersama Pemkab Muba Gelar Pelatihan Welder

Selasa, 11 Februari 2025 - 16:56 WIB

PLN UID S2JB Gelar Apel Peringatan Bulan K3 Nasional 2025: Komitmen Tingkatkan Kapasitas SDM

Berita Terbaru

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Headlines

Opick Tomboati Bakal Semarakkan Tausiah Ramadhan di Palembang

Jumat, 14 Feb 2025 - 13:09 WIB