“Sebenarnya masalah penggunaan helm harusnya para pengendara sadar sendiri karena helm untuk keselamatannya sendiri bukan untuk petugas,” ungkap Kapolda.
Kapolda juga mengimbau kepada masyarakat pengguna jalan khususnya pengendara sepeda motor untuk mentaati peraturan agar selamat berlalu lintas, gunakan alat pelindung keselamatan diri penuhi yang standar. (JFA)