BKSDA Kaltim Selamatkan Induk Orangutan di Perbatasan Areal Tambang

- Jurnalis

Minggu, 1 Oktober 2023 - 12:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BKSDA Kaltim Selamatkan Induk Orangutan di Perbatasan Areal Tambang

BKSDA Kaltim Selamatkan Induk Orangutan di Perbatasan Areal Tambang

WIDEAZONE.COM, TENGGARONG | Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kalimantan Timur, melalui Tim Wildlife Rescue Unit (WRU) Seksi Konservasi Wilayah II Tenggarong, bergerak cepat melakukan penyelidikan dan investigasi lapangan untuk mencari keberadaan Orangutan (induk dan anak) yang viral dalam video dan media sosial Tiktok di areal pertambangan.

Kepala SKW II Tenggarong, BKSDA Kalimantan Timur Suriawaty Halim mengatakan pihaknya telah melakukan penyelamatan  induk Orangutan di lokasi pertambangan PT IDXM yang berbatasan dengan lokasi pertambangan PT GAM di Kutai Timur, Kalimantan Timur.

“Saat ini, induk Orangutan berada dalam pengawasan ketat tim medis kami dan akan dilakukan upaya-upaya medis yang diperlukan untuk memastikan kesehatannya agar layak untuk dapat dilepasliarkan kembali ke alam,” ujar dia.

Berita Terkait

Lecehkan Profesi Pramugari, KBPI Layangkan Somasi ke Alvin Lim
Tambang Batu Bara Ilegal Muara Enim Ditutup
Ratu Dewa Resmikan Puskesmas Ramah Disabilitas Pertama di Sumsel
7 Rumah Warga di Pesisir Dabong Kubu Raya Diterjang Puting Beliung
NPHD Diteken Penjabat Gubernur Sumsel: Anggaran Pengamanan Pilkada 2024 di Sumsel Ada Rp54 Miliar dan Rp135 Miliar
Pengamat Soroti Peran Strategis Pelabuhan di Kalbar: Jauh dari Maksimal
Soal Perkara Komoditi Emas, Kejagung Periksa 4 Saksi
Kejagung Periksa 1 Saksi dalam Perkara Impor Gula PT SMIP
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 27 Desember 2024 - 13:36 WIB

Lecehkan Profesi Pramugari, KBPI Layangkan Somasi ke Alvin Lim

Rabu, 7 Agustus 2024 - 14:03 WIB

Tambang Batu Bara Ilegal Muara Enim Ditutup

Selasa, 14 Mei 2024 - 10:37 WIB

Ratu Dewa Resmikan Puskesmas Ramah Disabilitas Pertama di Sumsel

Sabtu, 11 Mei 2024 - 15:31 WIB

7 Rumah Warga di Pesisir Dabong Kubu Raya Diterjang Puting Beliung

Kamis, 9 Mei 2024 - 17:30 WIB

NPHD Diteken Penjabat Gubernur Sumsel: Anggaran Pengamanan Pilkada 2024 di Sumsel Ada Rp54 Miliar dan Rp135 Miliar

Berita Terbaru

Pemkab Asahan Teken Kerjasama dengan Kemenaker RI

Asahan

Pemkab Asahan Teken Kerjasama dengan Kemenaker RI

Kamis, 20 Mar 2025 - 20:14 WIB